Seperti yang dilansir KompasTekno (1 Mei 2015) Setelah Jakarta kebagian layanan 4G LTE, kini operator seluler Indosat merambah 3 kota b...
Seperti yang dilansir KompasTekno (1 Mei 2015) Setelah Jakarta kebagian layanan 4G LTE, kini operator seluler Indosat merambah 3 kota besar, yakni di Bali, Yogyakarta, dan Bandung. Wah kenceng tu internet, bisa ngebut kayak valentino rossi, selamat buat buat tiga kota tersebut sudah bisa menikmati layanan 4G LTE dari Indosat.
"Hari ini merupakan hari yang bersejarah bagi Indosat. Kami bangga dapat meluncurkan Indosat Super 4G LTE di Bali, Yogyakarta, dan bandung secara bersamaan," tulisan Alexander Rusli, President Director dan CEO Indosat, waktu pers yang diterima KompasTekno, Rabu (29/4/1015)
Tambahnya "Kami berharap peluncuran ini dapat memenuhi kebutuhan masyarakat Indonesia,"
Masih sama kayak operator seluler lainnya, bagi yang kepingin menjajal koneksi ngebut 4G LTE ini, pengguna musti menukarkan kartu SIM sekarang dengan kartu yang baru khusus 4G LTE. wahh Mantab
![]() |
U-SIM ya itulah nama kartunya bisa ditukar secara gratis tis tis di galeri Indosat dan nomor telepon pelanggan tetap sama dengan yang lama.
Agar bisa menikmati layanan LTE ini, musti berlangganan dulu paket internet bulanan mulai Rp 49.000 dan akan memperoleh paket data 11GB. kata Indosat sih itu harga yang paling murah dari operator lainnya.
Sudah sejak tahun 2013 Indosat menjalankan program modernisasi jaringan dengan menggandeng teknologi U9000 dan DC-HSPA+ di seluruh Indonesia. Kecepatannya hingga 42 Mbps.
Layanan 4G LTE Indosat